Postingan

Menggali Sumber Air Owang Aweng

Gambar
Sumber Air Owang Aweng Nglarangan Pemanfaatan Sumber Air Owang Aweng Air merupakan salah satu sumber daya alam yang mempunyai keterbatasan dari segi jumlah, ruang maupun waktu. Mengingat keterbatasan air tersebut, maka potensi air harus dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya. Untuk dapat merealisasikan hal tersebut, diperlukan sarana dan prasarana pendukung yang baik. Salah satu cara untuk mewujudkan pemanfaatan air secara optimal adalah dengan pembangunan Sumur Bor. Sumber Air Owang Aweng Nglarangan pada musim kemarau tidak berhenti maka dengan ini perlu adanya kerjasama dengan pihak terkait agar pemanfaatannya maksimal (red. Tugino warga setempat) Demikian salah satu poin penting yang disampaikan Bpk. Tugino selaku warga pemanfaat kepada kasi kesejahteraan masyarakat desa mantren. Pemberdayaan masyarakat  Potensi Sumber Air Minum  

Tradisi Bersih Dusun Nglarangan 2020

Gambar
Bersih Dusun, Wujud Keharmonisan Antara Manusia dan Alam. Bersih Dusun Nglarangan "Berdakwah Tanpa Merusak Budaya Adat" Manusia dan alam merupakan satu kesatuan. Hubungan dua elemen itu, seakan tak bisa lepas satu sama lain. Hubungan simbiosis keduanya pun menjadi keniscayaan. Namun, dalam perkembangan manusia modern, alam seakan menjadi objek untuk meneguhkan dan meneruskan kehidupan manusia. Alam yang rusak, sampah dimana-mana, berimplikasi kepada banyaknya bencana alam yang memakan banyak korban jiwa. Disinilah diperlukan kesadaran ekologis manusia untuk paham dengan alam. Manusia yang secara sadar peduli dengan alam. Yang menarik adalah, masyarakat kita, dahulu begitu menghargai alam. Hal ini terbukti dengan adanya ritual bersih dusun, sebagai bentuk atau wujud penghormatan manusia terhadap alam. Yang menarik, menurut saya relasi kehidupan masyarakat jawa dengan alam terbina erat. Kehidupan masyarakat jawa, bermula dari alam. Hal ini terbukti dengan mata penc...

Penyemprotan Disinfektan Karang Taruna Dusun Nglarangan Mantren

Gambar
Penyemprotan Disinfektan Dinilai Efektif Cegah Meluasnya Virus Corona Penyemprotan disinfektan dinilai cukup efektif untuk mencegah perebakan virus corona atau Covid-19. Meski belum mengetahui apakah penyemprotan disinfektan ini akan efektif atau tidak untuk mencegah perebakan virus corona, namun menurutnya hal ini bisa menjadi salah satu cara selain menjalankan pola hidup sehat dan bersih, serta menjaga jarak atau  social distancing  ketika berada di tempat umum.

Pemilihan BPD Dusun Nglarangan Dan Perwakilan Perempuan 2020/2025

Gambar
Pemilihan BPD Dusun Nglarangan untuk Desa Mantren 2020/2025 Pemerintahan Dusun Nglarangan Desa Mantren Kecamatan Punung Kabupaten Pacitan Sedang menggelar pemilihan anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD), Selasa(10/3/2020)  bertempat di Balai Dusun Nglarangan. Sebanyak 81 orang pemilih dari 4  RT di Dusun Nglarangan memilih 1 calon anggota BPD. Pemilihan itu dihadiri Ibu Sekretaris Desa Mantren beserta staf lainnya. Pantauan awak media, terlihat pemilihan BPD itu berjalan lancar dan demokrasi. Dari 4 RT. Tersebut masing masing mengirimkan satu kandidat sebagai bakal calon BPD untuk mengikuti pemilihan secata demokratis untuk menentukan yang terbaik menurut masyarakat dusun Nglarangan yang akan menjadi penyalur inspirasi masyarakat. Adapun 4 kandidat tersebut adalah 1. Misrati (RT. 01 ) 2. Millatul Qoyum (RT. 02) 3. Nasrudin (RT. 03 ) 4. Kurniati (RT. 04) Dari 4 kandidat di atas yang terpilih sebagai Anggota BPD adalah Nasrudin dari RT. 03. K...

Sakralnya Malam Satu Suro Nglarangan Mantren Punung

Satu Suro  adalah hari pertama dalam  kalender Jawa  di bulan  Sura  atau  Suro  di mana bertepatan dengan 1  Muharram  dalam kalender hijriyah, karena Kalender jawa yang diterbitkan  Sultan Agung  mengacu penanggalan Hijriyah (Islam). Satu suro biasanya diperingati pada malam hari setelah magrib pada hari sebelum tangal satu biasanya disebut malam satu suro, hal ini karena pergantian hari Jawa dimulai pada saat matahari terbenam dari hari sebelumnya, bukan pada tengah malam. Satu Suro memiliki banyak pandangan dalam masyarakat Jawa, hari ini dianggap kramat terlebih bila jatuh pada jumat legi. Untuk sebagian masyarakat pada malam satu suro dilarang untuk ke mana-mana kecuali untuk berdoa ataupun melakukan ibadah lain. Maka demikian jangan lewatkan kesempatan ini untuk bermunajat kepada Allah SWT yang akan di adakan di masjid Nurul Iman Nglarangan Mantren Punung dengan doa bersama dengan harapan masyarakat senantiasa dijaga ...

Foto kemakmuran masjid nglarangan

Gambar

Halal BI Halal Karang taruna Karya Remaja Dusun Nglarangan

Gambar
Karang Taruna Karya Remaja Dusun Nglarangan Gelar Halal bih di Halaman Masjid Nurul Iman Senin, 10 Juni 2019 20:00 Halal bihalal Karang Taruna Karya Remaja Nglarangan (KR ) di halaman Masjid Nurul Iman Dusun Nglarangan, Desa Mantren, Kecamatan Punung Senin (10/6/2019). Karang Taruna Karya Remaja(KR) menggelar Halalbihalal. Acara pembukaan digelar di Masjid Nurul Iman Nglarangan. Kegiatan tersebut diawali dengan penampilan anak anak TPA. Menurut Ketua Karang Taruna Karya Remaja , kegiatan tersebut bertujuan sebagai wadah silaturahmi dan mempererat persaudaraan di momentum Idul Fitri 1440 H. "Kita ingin bangun budaya silaturahmi dan mengasah bakat anak anak TPA bidang agama. Ibu kasun mengharapkan kegiatan halal bihalal itu merupakan tempat berbagi dan saling mengenal antar masyarakatnya. "Semoga acara ini bisa menjadi penggerak kemajuan di Desaa Mantren,kedepan  akan kita jadikan agenda rutin Dusun" Dalam acara tersebut, ada b...